Bebek Crispy Raja Sunda: Bukan Sembarang Bebek Goreng
Rumah Makan Raja Sunda
Bebek Crispy Raja Sunda - Kota Bandung kota kembang adalah sebutan lain untuk kota ini, dikarenakan pada masa dulu kota ini dinilai amat cantik dengan banyaknya pohon-pohon serta bunga-bunga yang tumbuh di sana. Sejak dibukanya jalur tol cipularang, kota Bandung sudah jadi tujuan utama saat menikmati liburan akhir pekan terlebih dari penduduk yang datang dari jakarta
0 comments:
Post a Comment